Deskripsi Produk Mesin Cuci Top Loading 2 Tabung Sharp 9.5 kg ES-T971DM-PK
Panel kontrol dengan kenop putar yang mudah digunakan.
Bahan bodinya menggunakan plastik ABS yang ringan tapi tetap memiliki daya tahan yang baik.
Teknologi Pulsator Dolphin and Whale yang mampu memperkecil gesekan guna menghasilkan kinerja pencucian yang lebih bersih.
Teknologi Super Aquamagic dengan water purification filter 30% lebih besar, membuat kandungan zat besi di dalam air berkurang sebanyak 56%.
Kapasitas cuci 9.5 kg, cocok untuk keluarga dengan 5 - 7 anggota.